CEGAH AIR TERUS MELUAP, PEMERINTAH KOTA MALANG GASS SUNGAI KUTUK
DLHNews – Gerakan Angkat Sampah dan Sedimen (GASS) terus dilaksanakan oleh Pemerintah Kota Malang. Jum’at lalu (28/02) giliran Kali Kutuk Jl. IR Rais Kelurahan Tanjungrejo Kecamatan Sukun yang menjadi sasaran untuk dilakukan aksi kerja bakti bersama masyarakat. Walikota Malang Drs. H. Sutiaji turun langsung didampingi oleh Sekda Kota Malang Drs. Wasto, SH, MH beserta segenap […]
Perangi Sampah dan Salah Satu Langkah Antisipasi Banjir, Pemerintah Kota Malang GASS Sungai Andalas di Pertengahan Februari
DLHNews – Sampah merupakan salah satu permasalahan Kota Malang, di berbagai sudut Kota Malang sering kali kita lihat sampah di tempat yang bukan seharusnya. Bahkan banyak kita jumpai sampah menyumbat di sungai yang menyebabkan aliran air sungai terhambat. Hal ini menjadi keprihatinan tersendiri bagi Pemerintah Kota Malang. Apalagi, tumpukan sampah di aliran sungai bisa saja […]
BERGABUNGLAH DALAM SEMARAK KEGIATAN PERINGATAN HPSN 2020 DAN PUNCAK GASS
Dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 21 Februari 2020 dan Puncak Gerakan Angkat Sampah dan Sedimen (GASS), Pemerintah Kota Malang akan melaksanakan serangkaian kegiatan yang akan digelar di Alun – Alun Merdeka Malang pada 1 Maret 2020 Pukul 07.00 WIB. Kegiatan tersebut diantaranya yaitu Gerakan Angkat Sampah dan Sedimen (GASS), aksi membersihkan trotoar, […]
RUTIN BERSIHKAN SUNGAI, KOTA MALANG GASS SUNGAI SEDUDUT
DLHNews – Dinas Lingkungan Hidup Kota Malang rutin melakukan aktivitas bersih-bersih sungai. Salah satunya melalui Gerakan Angkat Sedimen Sampah (GASS) yang diresmikan tanggal 27 Desember 2019 lalu. Kegiatan GASS ini rutin dikerjakan oleh gabungan petugas dari masing-masing Perangkat Daerah (PD) di Kota Malang setiap Jumat pagi. Puluhan petugas pun juga sigap turun langsung ke sungai […]
Gerakan Angkat Sampah dan Sedimen (GASS) di wilayah Kelurahan Penanggungan
DLHNews – Jum’at pagi tanggal 24 Januari 2020, puluhan warga bersama personil TNI dan Polri, serta Aparatur Sipil Negara Pemerintah Kota Malang melaksanakan kegiatan Gerakan Angkat Sampah dan Sedimen (GASS) di wilayah Kelurahan Penanggungan, Kecamatan Klojen, Kota Malang. Dipimpin oleh Wakil Walikota Malang dan Sekretaris Daerah Kota Malang, semua elemen dalam kegiatan tersebut bahu-membahu bersihkan […]
Sedekah Oksigen Penyumbang Kuantitas Ruang Terbuka Hijau Di Area Perkotaan
Di penghujung tahun 2019, program Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Pemakaman Umum (UPT PPU) ditutup dengan gerakan sedekah dan kerja bakti di lingkungan TPU Gading tepatnya Minggu, 29 Desember 2019. Kini, UPT PPU yang berada di bawah naungan Dinas Lingkungan Hidup kembali membuka program di awal tahun 2020 dengan melakukan kegiatan Gebyar Sedekah Oksigen. Acara yang […]
RESMIKAN GERAKAN ANGKAT SAMPAH DAN SEDIMEN, PEMERINTAH KOTA MALANG BERSIHKAN 5 TITIK LOKASI SEKALIGUS
Pemerintah Kota Malang melalui Dinas Lingkungan Hidup meluncurkan Gerakan Angkat Sampah dan Sedimen (GASS) yang bertujuan untuk membangun budaya hidup bersih dan cinta lingkungan. GASS diresmikan oleh Wali Kota Malang Drs. H. Sutiaji dan diikuti oleh seluruh Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Kota Malang, di Jalan Panggung Kota Malang, pada hari Jum’at tanggal 27 […]
Kuatkan Budaya Kerja, DLH Kota Malang Gelar Konsolidasi dan Pembinaan 1.013 Pegawai oleh Walikota Malang
DLHNews – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Malang menggelar rapat konsolidasi dan pembinaan akbar di Gor Ken Arok, Kedungkandang, Kota Malang (6/12/2019). 1013 pegawai DLH, baik itu seluruh staf maupun pasukan kuning hadir dalam rapat konsolidasi dan pembinaan yang dihadiri Wali Kota Malang Sutiaji bersama Ketua TP PKK Widayati Sutiaji dan Sekda Kota Malang Wasto. […]
Pembinaan Terhadap Sekolah-Sekolah di Kota Malang Terkait Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional
DLHNews – Dinas Lingkungan Hidup Kota Malang melalukan pembinaan terhadap sekolah di Kota Malang untuk persiapan Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional. Pembinaan Sekolah Adiwiyata merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan kapasitas dan pencapaian sekolah dalam meraih predikat Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional. Kegiatan Pembinaan Adiwiyata berlangsung selama dua hari, yaitu pada hari Kamis (15/8) yang […]
Semangat Bersih-Bersih Sambut Hari Ulang Tahun ke-74 Republik Indonesia
DLHNews – Sambut Hari Ulang Tahun ke-74 Republik Indonesia pada 17 Agustus 2019, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Malang melakukan bersih-bersih di wilayah kantor DLH Kota Malang di Jalan Bingkil, Jumat (9/8). Dipimpin langsung oleh Plt. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Malang, seluruh karyawan dan karyawati Dinas Lingkungan Hidup Kota Malang semangat lakukan aksi bersih-bersih […]